Bagi calon peserta didik paket A, paket B, paket C atau homeschooling di mana pun berada yang ingin melanjutkan pendidikan di PKBM Global Mandiri sudah bisa mendaftar melalui daring / online.
era digital kini membuat siapapun mudah dalam mengakses formulir online.
Berikut proses pendaftaran online yang bisa anda ikuti: